Friday, August 5, 2011
Lee Seung Gi Tanda Tangani Kontrak (lagi) dengan Samsung Electronics
Lee Seung Gi oppa cute pemeran My Girlfriend Is Gumiho baru saja menandatangani perpanjangan kotraknya dengan Samsung Electronics untuk produk kulkas kimchi "ZIPEL" pada tanggal 4 Agustus 2011.
Setelah berakhirnya masa kontrak terdahulu sejak 2009, perpanjangan ini membuktikan dan bisa menepis stereotip yang beredar bahwa brand ambass-nya produk rumahtangga biasanya adalah seorang wanita, ternyata oppa cute ini malah memberi pengaruh yang besar pada omzet penjualan kulkas kimchi tsb.
Humas dari Samsung Electronics mengatakan bahwa Lee Seung Gi berhasil menangkap hati konsumen utama kami, terutama wanita-wanita berusia 20-40an untuk membeli produk kami. Dia sebagai kekuatan pendorong pangsa pasar yang mayoritas untuk penjualan "ZIPEL" selama 3 tahun berturut-turut, "Lee Seung Gi has done a wonderful job as a representative".
credit; korea.com
source; sports chosun from nate
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment